Unknown

Perkalian 6 - 9 menggunakan jari-jari tangan lengkap

perkalian memang begitu penting ketika belajar matematika, nah pada halaman kali ini akan ada sedikit tips agar menghitung perkalian dengan cepat dan mudah, ada contoh dan foto juga biar mudah di fahami mohon disimak sama sama dengan baik yaa,,,,,!!!

pernahkah kalian menghafal tabel perkalian klasik? mungkin perkalian antara 1 - 5 tidak terlalu sulit, nah ketika mulai masuk perkalian 6 atau lebih, akan sedikit rumit, maka memakai metode kali ini akan membuat lebih mudah, efisien, dan cepat

  • kita tentukan dahulu mulai dari jari kelingking menjadi nomor 6 sampai ke ibu jari adalah nomor 10


Perkalian 6 - 9 menggunakan jari-jari tangan lengkap


  • contoh perkalian 7x8 (perhatikan gambar di bawah ini) sentuh jari-jarinya


Perkalian 6 - 9 menggunakan jari-jari tangan lengkap


  • hitung jarinya, (jari yang bagian bawah) setiap jari yang menyentuh hitung sebagai puluhan (jumlah jarinya 5=5 puluhan atau 50)



Perkalian 6 - 9 menggunakan jari-jari tangan lengkap




  •  selanjutnya, kalikan jari-jari sisanya untuk menemukan satuan  (contoh diatas, 3 jari dikali 2 jari = 6) tambahkan satuan ke puluhan , dan sekarang hasilnya adalah 56


Perkalian 6 - 9 menggunakan jari-jari tangan lengkap



Itulah sedikit Tips dan trik perkalian memakai jari-jari tangan, semoga bermanfaat, dan selamat belajar......
Unknown

About Unknown -

Sekedar Blog yang sederhana, dan hanya ingin berbagi. Karena Sebaik-baik manusia adalah orang yang bermanfaat bagi orang lain

Subscribe for our all latest news and updates right in your inbox :

4 komentar

Write komentar
Sardi Jr.
AUTHOR
September 13, 2015 at 2:02 PM delete

6 x 6 dan 6 x 7 gak bisa yah?

Reply
avatar
Putri
AUTHOR
January 6, 2017 at 8:18 AM delete

Gabungkan puluhan dg puluhan. Satuan dg satuannya.

Reply
avatar
Unknown
AUTHOR
January 8, 2017 at 3:18 AM delete

6x6 kedua kelingking adalah 20, Jari yg lain ada 4x4=16; maka 20+16=36.
7x6 jika jari kelingking dan jari manis kanan dilipat dengan jari kelingking kanan dilipat mka berjumlah 3 puluhan atau 30, jari yg tdk dilipat ada 3 dan 4 (3x4=12); 30+12=42.

Reply
avatar
viyarifa
AUTHOR
April 9, 2020 at 11:33 AM delete

halo kak bisa minta sumber lengkapnya?

Reply
avatar

Berkomentar u/ kritik & saran yg baik, demi kemajuan bersama,,